Friday, March 11, 2011

Log Intermezzo




baru tiba atas aktifitas hari ini, disini dikamarku dengan sejumlah pemikiran yang bercampur aduk. hari ini melihat banyak orang dijalan membuatku berfikir apa yang mereka pikirakan masing2, pastinya masing2 kehidupan yang mereka jalani dengan polanya masing2. dari balik jendela mobil terkadang ku berfikir rekuh... manusia memang mahluk yang komplek, dengan masing2 kehidupannya kita semua terkotak2 dengan hidup kita masing2, dengan aturan kita masing2. beberapa masa hidup yang kita jalani dari kecil hingga sekarang, manusia membuat perbedaan atas hidupnya sendiri dan orang lain, mulai dari agama, kasta, suku, ras, social, dan lain semacamnya membuat manusia hidup dalam kotaknya masing2.

Manusia mahluk yang ingin terus berkembang, mahluk yang haus akan sesuatu hal yang baru, mahluk yang terus membedakan dirinya dengan mahluk lain. adanya peradaban... manusia ingin terus lebih maju, tapi yang terpenting dari semua itu adalah sebuah moral. moral yang baik yang berlandaskan kebijaksanaan terbaik

by: Zadhy S

No comments:

Post a Comment